ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT MAHASISWA UNTUK MENJADI PROGRAMMER
DOI:
https://doi.org/10.46808/informa.v5i2.75Keywords:
Analisis, Programmer, MinatAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi minat mahasiswa untuk menjadi programmer dengan mengacu pada pengetahuan, minat, pertimbangan_pasar, lingkungan_kerja, dan gaji yang mempengaruhi minat mahasiswa untuk memilih berkarir sebagai programmer. Penelitian ini merupakan penelitian hubungan kausal. Penelitian ini dirancang untuk menguji pengaruh fakta dan fenomena serta mencari keterangan-keterangan secara faktual yaitu penelitian yang menjelaskan pengetahuan, minat, pertimbangan_pasar, lingkungan_kerja, dan gaji yang dapat mempengaruhi minat mahasiswa untuk mnjadi programmer. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengetahuan, minat, pertimbangan_pasar, lingkungan_kerja, dan gaji memiliki pengaruh yang signifikan terhadap pemilihan karir sebagai programmer.